SAAT TEDUH, KESAKSIAN, RINGKASAN KHOTBAH
30/1/2020
Bacaan : Ibrani 6
Rhema :
Dalam Ibrani pasal 6 ini, Tuhan mengajarkan kepada kita tentang kedewasaan rohani yang harus kita miliki, banyak orang yang mungkin hanya menjadi dewasa secara usia namun masih bayi secara rohani, dewasa artinya konsisten dan bijak dalam keputusannya.
Tuhan tidak memandang kedewasaan kita secara umur, namun yang Tuhan mau adalah kita punya kedewasaan rohani, sehingga kita tidak lagi diombang-ambingkan dunia ini oleh pengajaran-pengajaran yang sesat, kita tidak lagi kopromi dengan dosa, karena kedewasaan rohani akan menjadikan kita orang yang tidak mudah untuk menyerah dengan segala macam pergumulan kita dan tantangan dalam kehidupan kita, sebab kita tahu bahwa kita punya tujuan yang jelas, kedewasaan rohani juga mengajarkan kepada kita untuk punya iman yang teguh didalam Tuhan, sehingga pengajaran-pengajaran yang sesat dan segala tipu daya muslihat iblis tidak bisa mengacaukan iman kita, sebab hanya didalam Tuhanlah kita beroleh kekuatan dan hikmat.
Ditengah dunia yang semakin kacau, terjadi penyaringan dimana-mana, dan akan ada masanya kita akan dihadapkan dipersimpangan yang dimana kita harus memilih kemana kita akan melangkah, maka sebelum itu terjadi marilah kita semua mengoreksi diri kita sendiri, apakah kita sudah dewasa secara rohani atau hanya umur kita saja yang semakin bertambah? Kiranya ada kesadaran dalam diri kita masin-masing bahwa semakin hari apa yang terjadi akan semakin rumit, jika kita tidak mengambil keputusan untuk menambah dan mengisi diri kita dengan Firman Tuhan maka kita tidak akan mencapai kedewasaan rohani yang Tuhan mau kita miliki, sebab hanya didalam Firman Tuhanlah kita beroleh semua yang kita perlu, Firman Tuhan adalah guru terbaik yang kita miliki sekarang ini dan sampai selama-lamanya, sebab tidak ada kuasa yang lebih dahsyat dan hebat selain kuasa didalam Tuhan.
Oleh sebab itu ditahun Pey ini banyak-banyaklah kita memperkatakan Firman, isi diri kita dengan Firman Tuhan supaya kita terus berdiri kokoh didalam Dia yang memberi kekuatan kepada kita. Tidak secara kebetulan juga Gembala Sidang kita Pak Niko mendapatkan tema “tahun 2020 adalah tahun dimensi yang baru”, sebab bagi kita yang rindu yang haus akan Tuhan, kita akan memasuki dimensi yang baru, tahun ini adalah kesempatan bagi kita untuk bisa mempersilahkan Tuhan untuk memperluas kapasitas rohani kita menjadi lebih luas.
Tidak masalah dengan apapun yang akan terjadi dibumi ini, ketika kita didalam Tuhan Firman Tuhan berkata bahwa tidak seorangpun dapat melawan, oleh sebab itu jangan kita menunda untuk membuka hati kita untuk dibentuk dan kapasitas rohani kita diperluas oleh Tuhan sehingga kita tidak tergoyahkan oleh badai dan topan kehidupan didunia ini, biarlah kita beroleh hidup yang kekal dan memerintah bersama-sama dengan Dia dalam kerajaan Sorga.
Doa :
”Terimakasih Tuhan karena kasihMu kami diselamatkan, Tuhan bentuk hati kami supaya kami punya kapasitas kedewasaan rohani seperti apa yang Tuhan mau dalam hidup kami, kerinduan dalam hati kami biarlah kiranya seluruh keluarga kami boleh mengenal dan menerima Engkau sebagai Tuhan dan juruselamat bagi hidup kami, oleh sebab itu Tuhan bantu kami untuk bertumbuh dalam kapasitas rohani yang semakin hari semakin bertambah didalam Engkau sehingga hidup kami boleh menjadi saksi dari kebenaran FirmanMu dan menjadi terang bagi kemuliaanMu, jadikan kami alatMu yang berkenan selalu dimataMu Tuhan. Terimakasih Tuhan Yesus hanya didalam NamaMu kami mengucap syukur dan berdoa haleluya Amin.”
Song :
Tuhan Kau sempurna
Dalam rencanaMu dan karyaMu
Kuserahkan hidupku
Murnikan dengan rohMu
Hidupku menggenapi firmanMu
Tanda mujizat sertai tiap langkahku
Kau bersamaku di dalamku
Jadi bukti kebesaranMu
Perintah :
Berikan yang terbaik untuk Tuhan
Pesan Tuhan :
IMANUEL
Teladan :
Tuhan Yesus Kristus
30/1/2020
Bacaan : Ibrani 6
Rhema :
"KAPSITAS YANG LEBIH BESAR"
"namun yang murtad lagi, tidak mungkin dibaharui sekali lagi sedemikian, hingga mereka bertobat, sebab mereka menyalibkan lagi Anak Allah bagi diri mereka dan menghina-Nya di muka umum.”-(Ibrani 6:7)
Dalam Ibrani pasal 6 ini, Tuhan mengajarkan kepada kita tentang kedewasaan rohani yang harus kita miliki, banyak orang yang mungkin hanya menjadi dewasa secara usia namun masih bayi secara rohani, dewasa artinya konsisten dan bijak dalam keputusannya.
Tuhan tidak memandang kedewasaan kita secara umur, namun yang Tuhan mau adalah kita punya kedewasaan rohani, sehingga kita tidak lagi diombang-ambingkan dunia ini oleh pengajaran-pengajaran yang sesat, kita tidak lagi kopromi dengan dosa, karena kedewasaan rohani akan menjadikan kita orang yang tidak mudah untuk menyerah dengan segala macam pergumulan kita dan tantangan dalam kehidupan kita, sebab kita tahu bahwa kita punya tujuan yang jelas, kedewasaan rohani juga mengajarkan kepada kita untuk punya iman yang teguh didalam Tuhan, sehingga pengajaran-pengajaran yang sesat dan segala tipu daya muslihat iblis tidak bisa mengacaukan iman kita, sebab hanya didalam Tuhanlah kita beroleh kekuatan dan hikmat.
Ditengah dunia yang semakin kacau, terjadi penyaringan dimana-mana, dan akan ada masanya kita akan dihadapkan dipersimpangan yang dimana kita harus memilih kemana kita akan melangkah, maka sebelum itu terjadi marilah kita semua mengoreksi diri kita sendiri, apakah kita sudah dewasa secara rohani atau hanya umur kita saja yang semakin bertambah? Kiranya ada kesadaran dalam diri kita masin-masing bahwa semakin hari apa yang terjadi akan semakin rumit, jika kita tidak mengambil keputusan untuk menambah dan mengisi diri kita dengan Firman Tuhan maka kita tidak akan mencapai kedewasaan rohani yang Tuhan mau kita miliki, sebab hanya didalam Firman Tuhanlah kita beroleh semua yang kita perlu, Firman Tuhan adalah guru terbaik yang kita miliki sekarang ini dan sampai selama-lamanya, sebab tidak ada kuasa yang lebih dahsyat dan hebat selain kuasa didalam Tuhan.
Oleh sebab itu ditahun Pey ini banyak-banyaklah kita memperkatakan Firman, isi diri kita dengan Firman Tuhan supaya kita terus berdiri kokoh didalam Dia yang memberi kekuatan kepada kita. Tidak secara kebetulan juga Gembala Sidang kita Pak Niko mendapatkan tema “tahun 2020 adalah tahun dimensi yang baru”, sebab bagi kita yang rindu yang haus akan Tuhan, kita akan memasuki dimensi yang baru, tahun ini adalah kesempatan bagi kita untuk bisa mempersilahkan Tuhan untuk memperluas kapasitas rohani kita menjadi lebih luas.
Tidak masalah dengan apapun yang akan terjadi dibumi ini, ketika kita didalam Tuhan Firman Tuhan berkata bahwa tidak seorangpun dapat melawan, oleh sebab itu jangan kita menunda untuk membuka hati kita untuk dibentuk dan kapasitas rohani kita diperluas oleh Tuhan sehingga kita tidak tergoyahkan oleh badai dan topan kehidupan didunia ini, biarlah kita beroleh hidup yang kekal dan memerintah bersama-sama dengan Dia dalam kerajaan Sorga.
Tuhan Yesus selalu baik Amen
Doa :
”Terimakasih Tuhan karena kasihMu kami diselamatkan, Tuhan bentuk hati kami supaya kami punya kapasitas kedewasaan rohani seperti apa yang Tuhan mau dalam hidup kami, kerinduan dalam hati kami biarlah kiranya seluruh keluarga kami boleh mengenal dan menerima Engkau sebagai Tuhan dan juruselamat bagi hidup kami, oleh sebab itu Tuhan bantu kami untuk bertumbuh dalam kapasitas rohani yang semakin hari semakin bertambah didalam Engkau sehingga hidup kami boleh menjadi saksi dari kebenaran FirmanMu dan menjadi terang bagi kemuliaanMu, jadikan kami alatMu yang berkenan selalu dimataMu Tuhan. Terimakasih Tuhan Yesus hanya didalam NamaMu kami mengucap syukur dan berdoa haleluya Amin.”
Song :
Tuhan Kau sempurna
Dalam rencanaMu dan karyaMu
Kuserahkan hidupku
Murnikan dengan rohMu
Hidupku menggenapi firmanMu
Tanda mujizat sertai tiap langkahku
Kau bersamaku di dalamku
Jadi bukti kebesaranMu
Perintah :
Berikan yang terbaik untuk Tuhan
Pesan Tuhan :
IMANUEL
Teladan :
Tuhan Yesus Kristus
TUHAN YESUS MEMBERKATI