SAAT TEDUH, KESAKSIAN, RINGKASAN KHOTBAH
11/10/2019
Bacaan : Kisah Para Rasul 23
Rhema :
Dari Pasal ini kita belajar bagaimana Penyertaan tangan Tuhan dan Janji Tuhan sungguh ada untuk kita semua, apa yang Tuhan sudah katakan pasti akan tergenapi, sekali Tuhan sudah memutuskan maka tidak akan ada yang bisa menggagalkannya, karena hanya Tuhanlah yang berdaulat atas segala sesuatu yang Ia telah ciptakan, termasuk hidup kita.
Jika Tuhan sudah merancangkan sesuatu dalam kehidupan kita maka bagaimanapun iblis ingin menggagalkannya itu tidak akan terjadi, selama kita masih menjaga hubungan kita dengan Tuhan dan percaya kepada Tuhan, Tuhan pasti akan selalu ada bersama-sama dengan kita.
Ini bisa kita lihat bagaimana Tuhan menyertai Paulus di Roma dan perjalannya ke Kaisarea, Tuhan selalu punya acara untuk melindungi kita, menyelamatkan kita dari malapetaka yang ada didepan kita, Tuhan bisa saja memakai orang-orang di sekitar kita untuk menjadi alat-Nya dan menyatakan kemuliaan-Nya dalam hidup kita.
Seperti Tuhan memakai keponkan Paulus dan juga Kepala Pasukan Lisias untuk menghindari dan menyelamatkan Paulus dari rencana jahat yang telah dibuat oleh sekomplotan orang Yahudi yang bermaksud membunuh Paulus.
Tuhan mengajarkan kita untuk selalu punya tekad yang kuat didalam menjalankan Amanat Agung Tuhan Yesus, namun hari ini kita mau belajar bagaimana yang terlebih penting kita tidak hanya sibuk untuk melakukan Amanat Agung Tuhan Yesus namun juga kita punya hubungan yang intim dengan Tuhan, sehingga kita peka untuk mendengar suara Tuhan, dan kita tidak berjalan sesuka hati kita diluar Tuhan yang pada akhirnya akan membawa kita ke dalam kehancuran/kebinasaan, tetapi biarlah kita mau belajar dari Paulus, bagaimana ia punya pertobatan yang sungguh-sungguh dihadapan Tuhan, Paulus tidak pernah ragu didalam Tuhan sehingga setiap langkah kakinya Tuhan menyertai dia.
Doa :
”Tuhan Yesus, hari ini aku belajar bagaimana Tuhan begitu memperhatikan orang-orang yang mau sungguh-sungguh didalam Engkau, biarlah kiranya kasihMu dan pernyetaanMu yang sungguh Luar Biasa atas Paulus juga terjadi atasku, Terimakasih Tuhan Yesus, hanya didalam NamaMu hamba mengucap syukur dan berdoa haleluya Amen.”
Song :
“Kau slalu punya cara untuk menolongku
Kau slalu punya jalan keajaibanMu
Kau dasyat dalam segala perbuatanMu
Dan ku tenang di dalam caraMu
Tak kan ku ragu Tuhan
JanjiMu yang menghidupkanku
Hanya padaMu Tuhan
Ku berseru dan mataku tertuju padaMu”
Perintah :
Lakukan bagianmu
Pesan Tuhan :
Tuhan akan melaukan bagian-Nya
Teladan :
Tuhan Yesus Kristus
11/10/2019
Bacaan : Kisah Para Rasul 23
Rhema :
"BERANI DI DALAM TUHAN"
”Kuatkanlah hatimu, sebab sebagaimana engkau dengan berani telah bersaksi tentang Aku di Yerusalem, demikian jugalah hendaknya engkau pergi bersaksi di Roma.”-(Kis. 23:11b)
Dari Pasal ini kita belajar bagaimana Penyertaan tangan Tuhan dan Janji Tuhan sungguh ada untuk kita semua, apa yang Tuhan sudah katakan pasti akan tergenapi, sekali Tuhan sudah memutuskan maka tidak akan ada yang bisa menggagalkannya, karena hanya Tuhanlah yang berdaulat atas segala sesuatu yang Ia telah ciptakan, termasuk hidup kita.
Jika Tuhan sudah merancangkan sesuatu dalam kehidupan kita maka bagaimanapun iblis ingin menggagalkannya itu tidak akan terjadi, selama kita masih menjaga hubungan kita dengan Tuhan dan percaya kepada Tuhan, Tuhan pasti akan selalu ada bersama-sama dengan kita.
Ini bisa kita lihat bagaimana Tuhan menyertai Paulus di Roma dan perjalannya ke Kaisarea, Tuhan selalu punya acara untuk melindungi kita, menyelamatkan kita dari malapetaka yang ada didepan kita, Tuhan bisa saja memakai orang-orang di sekitar kita untuk menjadi alat-Nya dan menyatakan kemuliaan-Nya dalam hidup kita.
Seperti Tuhan memakai keponkan Paulus dan juga Kepala Pasukan Lisias untuk menghindari dan menyelamatkan Paulus dari rencana jahat yang telah dibuat oleh sekomplotan orang Yahudi yang bermaksud membunuh Paulus.
Tuhan mengajarkan kita untuk selalu punya tekad yang kuat didalam menjalankan Amanat Agung Tuhan Yesus, namun hari ini kita mau belajar bagaimana yang terlebih penting kita tidak hanya sibuk untuk melakukan Amanat Agung Tuhan Yesus namun juga kita punya hubungan yang intim dengan Tuhan, sehingga kita peka untuk mendengar suara Tuhan, dan kita tidak berjalan sesuka hati kita diluar Tuhan yang pada akhirnya akan membawa kita ke dalam kehancuran/kebinasaan, tetapi biarlah kita mau belajar dari Paulus, bagaimana ia punya pertobatan yang sungguh-sungguh dihadapan Tuhan, Paulus tidak pernah ragu didalam Tuhan sehingga setiap langkah kakinya Tuhan menyertai dia.
Tuhan Yesus selalu baik Amen
”Tuhan Yesus, hari ini aku belajar bagaimana Tuhan begitu memperhatikan orang-orang yang mau sungguh-sungguh didalam Engkau, biarlah kiranya kasihMu dan pernyetaanMu yang sungguh Luar Biasa atas Paulus juga terjadi atasku, Terimakasih Tuhan Yesus, hanya didalam NamaMu hamba mengucap syukur dan berdoa haleluya Amen.”
Song :
“Kau slalu punya cara untuk menolongku
Kau slalu punya jalan keajaibanMu
Kau dasyat dalam segala perbuatanMu
Dan ku tenang di dalam caraMu
Tak kan ku ragu Tuhan
JanjiMu yang menghidupkanku
Hanya padaMu Tuhan
Ku berseru dan mataku tertuju padaMu”
Perintah :
Lakukan bagianmu
Pesan Tuhan :
Tuhan akan melaukan bagian-Nya
Teladan :
Tuhan Yesus Kristus
TUHAN YESUS MEMBERKATI
Tidak ada komentar:
Posting Komentar